Bupati Muna Lantik Eselon III dan IV Lingkup Disdukcapil

Raha, Koransultra.com -Bupati Muna LM Rusman Embat St, telah melantik lima orang pejabat dari
Administrator dan pengawas dilingkup Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dukcapil) Kabupaten Muna, Sulawesi Tenggara.

Pelantikan tersebut berlangsung di Gedung Galampano Kantolalo, Senin (15/10/2018) pukul 13.30 Wit. Dihadiri Sekda Muna dan para Organisasi Perangkat Daerah (OPD). Sedikitnya, pelantikan 5 ASN pada Eselon III dan IV.

Bupati Muna dalam sambutanya, selamat dilantik, sebab dalam rangka mutasi adalah sistim organisasi bahkan hal lumbrah, karena ini bersifat menejemen.

“Pelantikan ini mengisi kekosongan jabatan dan kemudian ada juga yang promosi. Setelah dilantik segera menyesuaikan karena jabatan anda sifaya pelayanan pablik dan saling sinerji, “ujarnya.

Kata Rusman, terhusus kepada para OPD, kita yang telah diamanahkan oleh negara terhadap pelayanan itu menjadi skala proritas.

“Semangat kita diberi amanah tentu bagaimana menciptakan kesejahtraan dalam pelayanan arti yang luas, dan kemudian kita harus disiplin serta infosi dan kratifitas, “cetusnya mantan senator DPD RI.

Nama yang dilantik Wa Ode Risnawati SP dilantik menjadi Kabid Pengelolaan Informasi, Yusuf Ande dilantik menjadi Kasubag Perencanaan, Selestiani Daya Guna SSi dilantik jadi Kasi Pemamfaatan Data dan Dokumsn Kependudukan, Siti Salama SP ME dilantik menjadi Kasubag Umum dan Kepegawaian dan Inetianti SE dilantik menjadi Kasubag Keuangan.

Kontributor : Bensar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *